Memasuki minggu ke-97 periode 02 sd 08 Juli 2021 proges pembangunan Jakarta International Stadium
14 July 2021
Semangat selalu,
Selamat berkarya hari ini. Memasuki minggu ke-97 periode 02 sd 08 Juli 2021 proges pembangunan Jakarta International Stadium telah mencapai 63,1426%.
Dikebut pekerjaannya sebut aja dengan pengurukan tanah lapangan utama, pengecoran dinding penahan tanah, menggabungkan tribun keliling, pekerjaan blok out, fasade, retaining wall lapangan utama, arsitektur, sistem kelistrikan, concourse dan perpipaan
Mohon dimaafkan bila belum memenuhi target pekerjaan per minggunya.
Mohon temani selalu kita ya.
Rencana: 77,6532%
Realisasi: 63,1426%
Deviasi: -14,5106%
Saat ini pekerja proyek Pembangunan Jakarta International Stadium sedang mengikuti progam vaksin bekerjasama dengan Kelurahan Papanggo, Sunter Agung, Kecamatan Tanjung Priok dan Pemerintahan Kota Administasi Jakarta Utara.