Profil BUMD Provinsi DKI Jakarta

PT JAKARTA INDUSTRIAL ESTATE PULOGADUNG

Kunjungi Website
 
I. Data Umum
Bidang Usaha : Pengelola Kawasan Industri
Hasil Usaha : Menyediakan tanah kavling industri dan semua fasilitas industri yang tertata baik, sewa bangunan, pergudangan, transit warehouse, sarana usaha industri kecil, serta bangunan pendukung lainnya.
Alamat : Jl. Pulo Kambing No. 01, KIP Jakarta Timur.
Nomor Telepon : (021) 4600305
Nomor Faximili : (021) 4600730
Website : www.jiep.co.id
Email : jiep@jiep.co.id
Akta Pendirian :
Akta Perubahan Terakhir :
Dasar Hukum :
Kepemilikan/Komposisi Saham : Pemprov DKI Jakarta (50%); PT Danareksa (Persero) (50%)
 
II. Visi dan Misi
Visi :
  • Menjadi pengembang dan pengelola yang berstandar internasional di bidang kawasan terpadu untuk industri, bisnis, properti, logistik, yang mandiri dan bernilai tambah tinggi serta berwawasan lingkungan.
Misi :
  • 1) Menyediakan prasarana dan sarana usaha yang bermutu tinggi dan berdaya saing internasional bagi komunitas industri dan komunitas bisnis di dalam kawasan yang dikelola oleh PT JIEP; 2) Meningkatkan nilai perseroan secara berkelanjutan; 3) Melakukan perbaikan yang berkelanjutan atas proses dan prosedur kerja serta membangun keahlian yang mendukung pengembangan; 4) Melakukan sinergi dengan BUMN dan/atau BUMD, baik dalam pengembangan bisnis kawasan industri, maupun dalam mendukung penguatan Sistem Logistik Nasional; 5) Merintis dan mengembangkan Kawasan Industri Pulogadung untuk bertransformasi sebagai pusat lokasi pengembangan industri kreatif dan bernilai tambah tinggi, serta pusat lokasi penelitian dan pengembangan bagi perusahaan-perusahaan berkelas dunia; 6) Membangun, meningkatkan kualitas, dan mengintegrasikan infrastruktur yang spesifik untuk mendukung posisi KIP sebagai crossing point guna menjadi titik distribusi utama untuk logistik dan distribusi; 7) Memberikan kontribusi yang optimal dalam perekonomian daerah dan nasional.
 
III. Susunan Pengurus
A. Dewan Komisaris
Komisaris Utama : Sonny Harry Budiutomo Harmadi
Komisaris Independen : Said Aldi Al Idrus
Komisaris : Yuni Suryanto
 
B. Direksi
Direktur Utama : Satrio Witjaksono
Direktur Operasi & Pengembangan : Safei
Direktur Keuangan : Dharma Satriadi
 
IV. Kondisi Keuangan
(dalam ribu rupiah)
No. Nama AkunTahun
20192020202120222023
1Aset801.183.042800.268.396842.757.599894.602.5201.018.178.364
2Liabilitas165.352.747568.896.645545.748.631569.996.170642.341.416
3Ekuitas635.830.294231.371.751297.008.967324.606.350375.836.948
4Pendapatan Usaha737.432.612181.888.039213.935.296202.939.043255.953.912
5Beban Pokok Pendapatan(370.999.767)(81.223.052)(64.950.541)(67.317.336)(80.977.920)
6Laba Kotor366.432.845100.664.987148.984.755135.621.707174.975.992
7Beban Usaha(206.920.194)(63.537.198)(72.595.652)(73.732.070)(83.227.125)
8Laba Usaha159.512.65137.127.78976.389.10461.889.63791.748.866
9Laba Tahun Berjalan92.603.04130.382.63568.182.39338.264.33760.847.524
10Dividen Bagian Pemprov DKI Jakarta17.434.23627.072.8413.797.8298.522.7994.783.042